Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan UBL dalam memenuhi standar pendidikan dan kualitas pembelajaran telah melakukan akreditasi nasional dan internasional. Akreditasi yang telah diraih adalah sebagai berikut:
Akreditasi Nasional
Badan Akreditasi Nasional Perguruan Tinggi (BAN-PT) berdiri pada tahun 1994 merupakan satu-satunya badan akreditasi yang diakui oleh pemerintah Republik Indonesia. BAN-PT merupakan lembaga yang mempunyai fungsi penilaian mutu perguruan tinggi, meliputi Perguruan Tinggi Negeri dan Swasta.
Berikut adalah hasil akreditasi yang telah dilakukan oleh BAN-PT terhadap program studi yang ada di Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan Universitas Bandar Lampung: