Profil Lulusan
Pendidikan Bahasa Inggris FKIP UBL dengan visi “Menjadi Program Studi Pendidikan Bahasa Inggris terbaik di Provinsi Lampung pada tahun 2019.” telah berhasil meluluskan ratusan alumni yang tersebar diseluruh nusantara dan belahan dunia lain. Profil lulusan pendidikan bahasa Inggris FKIP UBL adalah sebagai berikut: guru dan dosen di berbagai lembaga pendidikan negeri maupun swasta pegawai di institusi seperti: […]